Judul :
“PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN
ERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) DAN DAMPAKNTA
TERHADAP REAKSI INVESTOR”
Penulis :
Rita
Yuliana
Bambang
Purnomosidhi
Eko
Ganis Suharsono
Nama Jurnal & Volume : Jurnal
Akuntansi dan Keuangan Indonesia, Volume 5 – Nomor 2, Desember 2008
Objek Penelitian :
Perusahaan yang menyusun pengungkapan CSR yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia
Rumusan Masalah :
Apakah karakteristik perusahaan yang
meliputi ukuran perusahaan, profitabilitas, profil, ukuran dewan komisaris, dan
konsentrasi kepemilikan berpengaruh terhadap tingkat keluasan pengungkapan CSR?
Apakah tingkat keluasan pengungkapan
CSR berpengaruh terhadap reaksi investor yang diuji dengan abnormal return dan
volume perdagangan saham?
ABSTRACT
Recently,
Corporate Social Responsibiliy (CSR) idiom can be easily found in many
accounting literatures. It refers to the idea that the firm could not be
separated with its environment. CSR is the responsibility of business
organization to involve in protecting environment and socisl welfare. In factl,
many firms in Indonesia have already applied the disclosure of CSR, even just
iin a simple ways. The objective of this research are: (1) to identify the
corporate/firm characteristics including corporate/firm size,profitability,
size of the board of commissioners, and public ownership influences to the
depth of CSR disclosure, (2) to determine the impact of CSR disclosure to
investor reaction influences in terms of abnormal return and trading valume
activity. The sample of this research are 116 firms listed in Indonesia Stock
Exchange. Partial Least Square (PLS) is used to test the hypothesis. Based on data
analysis, I find that the firm characteristics, including profile and public
ownership have a significant positive influence on CSR disclosure. And also,
this research shows that the scope of CSR disclosure has a significant
influence on investors reastions.
OPERASIONAL VARIABEL PENELITIAN
Penelitian ini menggunakana 8 variabel
dan tiap-tiap variabel diukur dengan menggunakan indikator terrentu.
KESIMPULAN
Berdasarkan hasil ji hipotesis yang
telah dilakukan diperoleh kesimpulan bahwa karakteristik perusahaan yang
terbukti berpengaruh terhadap tingkat keluasan pengungkapan CSR adalah profile
perusahaan dan konsentrasi kepemilikan. Sedangkan tiga karakteristik lainnya,
ayotu ukuran perusahaan, profitabilitas, dan ukuran dewan komisaris tidak
terbukti berpengarus terhadap tingkat keluasan pengungkapan CSR.
Tingkat keluasan pengungkapan CSR berpengaruh
positif terhadap reaksi investor, yang diukur menggunakan abnormal return dan
volume perdagangan saham.
Judul Skripsi :
“PENGARUH
KARAKTERISTIK PERUSAHAAN ERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY
(CSR) DAN DAMPAKNTA TERHADAP REAKSI INVESTOR”
Tidak ada komentar:
Posting Komentar